Ada beberapa yang mesan tiang bracket dengan permintaan hampir sama, bisa bantu POTONG ndak tiang bracketnya ??? nah tambah bingung kami
Sebelum menjelaskan perihal di atas, alangkah baiknya kita lihat dulu ukuran yang tersedia dari tiang bracket sebagai berikut :
Oh ya, salah satu permintaan dari pelanggan yang MINTA dipotong TIANG BRACKETnya, bisa dilihat dichat berikut:
Yang menjadi pertanyaan adalah, apakah bisa hal tersebut dilakukan (pemotongan tiang bracket ) ?
Jawabnya : Sangat bisa. Tapi kenapa tidak kami lakukan ? berikut alasannya :
1. Tiang bracket (TB), didesign sedemikian rupa oleh pabrik,dan disediakan berbagai pilihannya (lihat di atas), kita tinggal pilih dan sesuaikan ama kebutuhan.
2. Faktor keamanan display yang tidak dijamin, akibat tidak seimbangnya distribusi beban ( lubang sekrup utk mengikat ke tembok/kayu menjadi tidak teratur)
3. Estetika atau keindahan yang kurang enak dipandang
4. Saat dipasang tinggi dan jarak antar lubang BISA menjadi tidak sama, tergantung keahlian yang pasang ( TIDAK DISARANKAN)
Yuk simak pembahasan item 4 di bawah ini,
Amati tiang bracketnya, pada case ini kita akan melihat tiang bracket tinggi 150 cm. Rencananya akan kita bagi 5, dengan asumsi tinggi tiap-tiap tiang menjadi 30 cm. Sebelum melakukannya, yuk perhatikan hal-hal berikut ini :
1. Perhatikan lubang bulat (lubang untuk sekrupnya)
2. Perhatikan juga lubang untuk bracketnya
Nah berikut penampakannya
Kalo yang ini setelah dipotong per 30 cm,menjadi 5 bagian
Coba perhatikan distribusi lubang bautnya tuk masing2 bagian apakah sama ???
Bagus bukan, simak info menarik lainnya bersama GRIYA SHAFY
Tidak hanya sekedar menjual tapi kami memberi informasi yang cerdas cermat dan bijaksana. pilihan tetap ditangan anda.
Salam,
Tim griya shafy
Tidak ada komentar:
Posting Komentar